Surabaya Bergerak Berantas Gangster dan Tawuran, Walikota Eri Cahyadi: Beberapa Sudah Ditangkap, Surabaya Harus Kondusif

Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama kepolisian dan TNI melakukan patroli 24 jam untuk memberantas gangster sekaligus mencegah tawuran remaja dan balapan liar. Langkah ini dilakukan secara bersama untuk menjaga kondusifitas Kota Pahlawan.  Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta kepada masyarakat untuk segera melaporkan ke Command Center (CC) 112 jika melihat gerombolan orang atau pemuda yang terindikasi akan melakukan tindakan mengarah ke tawuran atau balapan liar.  "Saya berharap masyarakat yang lebih mengetahui cepat-cepat lapor ke kami ketika ada kumpul-kumpul, atau segerombolan orang sebelum melakukan tindakan," kata Wali Kota Eri Cahyadi, Sabtu (3/12/2022).  Menurut dia, menjaga kondusifitas sebuah kota tak bisa hanya dibebankan kepada pemerintah, kepolisian dan TNI. Namun, juga dibutuhkan peran serta dan gotong-royong dari masyarakat seperti halnya dalam mencegah banjir dan sampah.  "Terkait maraknya gangster ini Polrestabes Surabaya dan Polres Pelabuhan Tanjung Perak sudah turun menjaga keamanan Kota Surabaya. Itu beberapa (anggota gangster) sudah ditangkap," tegasnya.  Meski demikian, Wali Kota Eri Cahyadi kembali mengajak peran serta masyarakat dalam menjaga kondusifitas Surabaya. Melalui Surabaya Bergerak, masyarakat di masing-masing wilayah kecamatan diajak untuk bergotong-royong menjaga lingkungan dari sampah sekaligus keamanan.  "Makanya kita kembalikan lagi guyub rukun. Makanya ada Surabaya Bergerak, bergerak ke sampah, bergerak ke keamanan dan bergerak ke karakter. Ini memang tidak mudah tapi harus kita gerakkan. Saya yakin dengan gerakan Arek Suroboyo, Insyaallah kita cepat menyelesaikan masalah ini," tuturnya.  Bahkan, untuk memasifkan langkah memberantas gangster dan tawuran remaja, Wali Kota Eri Cahyadi telah menginstruksikan jajarannya di 31 kecamatan Surabaya agar melakukan patroli 24 jam. Patroli gabungan bersama kepolisian dan TNI tersebut difokuskan di masing-masing wilayah kecamatan.  "Jadi saya perintahkan untuk semua wilayah kecamatan harus ada yang melintasi (patroli) selama 24 jam, setiap kecamatan. Sehingga dia akan mengamankan masing-masing kecamatan. Di situlah teman-teman kecamatan bergerak dengan tiga pilar," ungkap dia.  Karena bagaimanapun juga, Wali Kota Eri Cahyadi menyatakan bahwa menjaga keamanan sebuah kota adalah wewenang dari pihak kepolisian. Makanya dalam patroli gabungan tiga pilar itu pihaknya juga melibatkan jajaran Polsek dan Koramil.  "Saya perintahkan kepada camat agar anak buahnya turun, kita memberikan kenyamanan. Tapi jangan sampai kita turun sendiri, makanya kita bentuk ada tiga pilar yang bergerak di masing-masing kecamatan," jelasnya.  Oleh sebab itu, ia kembali menegaskan, bahwa patroli pengawasan tidak lagi dilakukan dalam skala kota. Melainkan sekarang, dimasifkan oleh petugas gabungan dari jajaran pemkot, TNI dan Polri di 31 wilayah kecamatan Surabaya. "Jadi (patroli) tidak lagi satu Surabaya. Tapi kita (patroli) penyekatan di masing-masing kecamatan. Sudah jalan setiap malam 24 jam," pungkasnya. (rakib)
Foto : Eri Cahyadi Walikota Surabaya saat bersama warga Surabaya, Perintahkan Tangkap Pembuat Onar di Kota Pahlawan.
Liputan Indonesia
|| Surabaya, - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama kepolisian dan TNI melakukan patroli 24 jam untuk memberantas gangster sekaligus mencegah tawuran remaja dan balapan liar. Langkah ini dilakukan secara bersama untuk menjaga kondusifitas Kota Pahlawan.

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta kepada masyarakat untuk segera melaporkan ke Command Center (CC) 112 jika melihat gerombolan orang atau pemuda yang terindikasi akan melakukan tindakan mengarah ke tawuran atau balapan liar.

"Saya berharap masyarakat yang lebih mengetahui cepat-cepat lapor ke kami ketika ada kumpul-kumpul, atau segerombolan orang sebelum melakukan tindakan, Tangkap pelaku yang pembuat onar, Surabaya harus kondusif," kata Wali Kota Eri Cahyadi, Sabtu (3/12/2022).

Menurut dia, menjaga kondusifitas sebuah kota tak bisa hanya dibebankan kepada pemerintah, kepolisian dan TNI. Namun, juga dibutuhkan peran serta dan gotong-royong dari masyarakat seperti halnya dalam mencegah banjir dan sampah.

"Terkait maraknya gangster ini Polrestabes Surabaya dan Polres Pelabuhan Tanjung Perak sudah turun menjaga keamanan Kota Surabaya. Itu beberapa (anggota gangster) sudah ditangkap," tegasnya.

Foto: Viral di Tik Tok, Bos Gangster telah tertangkap. 

Meski demikian, Wali Kota Eri Cahyadi kembali mengajak peran serta masyarakat dalam menjaga kondusifitas Surabaya. Melalui Surabaya Bergerak, masyarakat di masing-masing wilayah kecamatan diajak untuk bergotong-royong menjaga lingkungan dari sampah sekaligus keamanan.

"Makanya kita kembalikan lagi guyub rukun. Makanya ada Surabaya Bergerak, bergerak ke sampah, bergerak ke keamanan dan bergerak ke karakter. Ini memang tidak mudah tapi harus kita gerakkan. Saya yakin dengan gerakan Arek Suroboyo, Insyaallah kita cepat menyelesaikan masalah ini," tuturnya.

Bahkan, untuk memasifkan langkah memberantas gangster dan tawuran remaja, Wali Kota Eri Cahyadi telah menginstruksikan jajarannya di 31 kecamatan Surabaya agar melakukan patroli 24 jam. Patroli gabungan bersama kepolisian dan TNI tersebut difokuskan di masing-masing wilayah kecamatan.

"Jadi saya perintahkan untuk semua wilayah kecamatan harus ada yang melintasi (patroli) selama 24 jam, setiap kecamatan. Sehingga dia akan mengamankan masing-masing kecamatan. Di situlah teman-teman kecamatan bergerak dengan tiga pilar," ungkap dia.



Karena bagaimanapun juga, Wali Kota Eri Cahyadi menyatakan bahwa menjaga keamanan sebuah kota adalah wewenang dari pihak kepolisian. Makanya dalam patroli gabungan tiga pilar itu pihaknya juga melibatkan jajaran Polsek dan Koramil.

"Saya perintahkan kepada camat agar anak buahnya turun, kita memberikan kenyamanan. Tapi jangan sampai kita turun sendiri, makanya kita bentuk ada tiga pilar yang bergerak di masing-masing kecamatan," jelasnya.

Oleh sebab itu, ia kembali menegaskan, bahwa patroli pengawasan tidak lagi dilakukan dalam skala kota. Melainkan sekarang, dimasifkan oleh petugas gabungan dari jajaran pemkot, TNI dan Polri di 31 wilayah kecamatan Surabaya. "Jadi (patroli) tidak lagi satu Surabaya. Tapi kita (patroli) penyekatan di masing-masing kecamatan. Sudah jalan setiap malam 24 jam," pungkasnya.


Penulis : rakib


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


toko online liputan Indonesia

Berita lainnya:


toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Isi Pemberitaan Tanggung Jawab Wartawan Masing-masing, PT. Lindo Sahabat Mandiri penerbit Media Liputan Indonesia hanya memberikan bantuan Hukum bilamana melanggar / tidak sesuai dengan Kode Etik Jurnalis sesuai UU Tentang Pers no. 40, Tahun 1999. Wartawan Liputan Indonesia Wajib Tunduk dan Patuh serta Bekerja Berdasarkan Kode Etik Jurnalis dan UU Tentang Pers No: 40 Thn 1999. Liputan Indonesia, Berita Terbaru, Berita Utama
Nama

#BeritaViral,377,Advertorial,350,BAIS,5,Berita Utama,2256,Berita-Terkini,1830,BIN,9,BNNK,9,BNNP,7,BPN,1,Capres 2024,16,Covid-19,131,Destinasi-Wisata,68,Dewan Pers,3,EkoBis,406,Galeri-foto-video,158,Gaya-Hidup,120,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,72,HuKrim,1520,Info Haji,19,Internasional,359,Internet,83,Kesehatan,522,Kicau Mania,27,KPK,12,Kuliner,16,Laporan-Masyarakat,423,Lindo-TV,123,Liputan Haji Indonesia,5,Liputan-Investigasi,378,Lowongan Kerja,3,Melek-Hukum,74,Nasional,1722,Olahraga,98,Opini Rakyat,159,Otomotif,12,Pemerintah,1200,Pendidikan,137,Peristiwa,624,PERS,12,Pilpres 2024,11,Politik,592,POLRI,1624,Pungli,32,Regional,4231,Religi,216,Sejarah,57,Selebritis,77,Seni-Budaya,93,ShowBiz,105,Technology,138,Tips-Trick,117,TNI,734,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id: Surabaya Bergerak Berantas Gangster dan Tawuran, Walikota Eri Cahyadi: Beberapa Sudah Ditangkap, Surabaya Harus Kondusif
Surabaya Bergerak Berantas Gangster dan Tawuran, Walikota Eri Cahyadi: Beberapa Sudah Ditangkap, Surabaya Harus Kondusif
Surabaya Bergerak Berantas Gangster dan Tawuran, Wali Kota Eri Cahyadi, Beberapa gangster Sudah Ditangkap
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiEWo_q-FI4qg4DumyHwM4DIEF1-8zUKwtT6I3nVNbAWHowQ9hjShUl1GEqiOGocgwiCj79hpDYruIxL8AopR4AxuKb66rl8NERgvCLEToSkkPxbHbi3kALlIhUgLr88gAwpy1lLlwQoEg1KQBq65i8cRT_wZEcpbEzTZMcBMuD1-outCVDiCnBn05J8A/w400-h221/IMG-20221204-WA0010.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiEWo_q-FI4qg4DumyHwM4DIEF1-8zUKwtT6I3nVNbAWHowQ9hjShUl1GEqiOGocgwiCj79hpDYruIxL8AopR4AxuKb66rl8NERgvCLEToSkkPxbHbi3kALlIhUgLr88gAwpy1lLlwQoEg1KQBq65i8cRT_wZEcpbEzTZMcBMuD1-outCVDiCnBn05J8A/s72-w400-c-h221/IMG-20221204-WA0010.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id
https://www.liputanindonesia.co.id/2022/12/surabaya-bergerak-berantas-gangster-dan.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2022/12/surabaya-bergerak-berantas-gangster-dan.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content