Soekarwo "Pakde Karwo" Eks Gubernur Jatim Penuhi Panggilan KPK

Soekarwo "Pakde Karwo" korupsi Eks Gubernur Jatim Penuhi Panggilan KPK
Foto: Soekarwo "Pakde Karwo" Eks Gubernur Jatim saat Memenuhi Panggilan KPK.
Liputan Indonesia|| Jakarta
 - Eks Gubernur Jawa Timur (Jatim) Soekarwo atau Pakde Karwo memenuhi panggilan KPK. Dia bakal diperiksa sebagai saksi tindak pidana korupsi suap alokasi Bantuan Keuangan Pemprov Jatim periode 2014-2018.

Pantauan detikcom di lobi gedung KPK, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan, Pakde Karwo terlihat tiba memasuki gedung pada pukul 14.55 WIB. Dia tampak mengenakan batik panjang berwarna cokelat.

Berita Korupsi Pemprov Jatim lainnya:  




Dia terlihat didampingi oleh seorang pria tinggi, diduga laki-laki itu merupakan ajudan Soekarwo. Keduanya tampak berdiri di depan meja resepsionis untuk melaporkan identitas diri.

Soekarwo "Pakde Karwo" Eks Gubernur Jatim Penuhi Panggilan KPK

Tak lama kemudian, pegawai resepsionis KPK memberikan kalung tamu dengan tali berwarna merah kepada Pakde Karwo. Untuk diketahui, kalung tamu berwarna merah itu merupakan identitas seorang tamu KPK yang berstatus saksi.

Kemudian, Pakde Karwo sempat melambaikan tangan kepada awak media yang berusaha menangkap gambar kedatangannya. Namun Pakde Karwo tak berkata banyak.

Selang beberapa menit, sekitar pukul 15.01 WIB, Pakde Karwo terlihat menaiki tangga ke arah ruang pemeriksaan. Dia akan menjalani pemeriksaan di lantai dua, tempat penyidik biasanya berhadapan dengan saksi korupsi.

Diketahui, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memang menjadwalkan pemanggilan terhaap Soekarwo selaku eks Gubernur Jawa Timur (Jatim). Dia diperiksa sebagai saksi untuk tindak pidana korupsi (TPK) suap alokasi anggaran Bantuan Keuangan Provinsi Jawa Timur periode 2014-2018.

Baca juga:
KPK Cecar Bupati Tulungagung soal Sumber Dana Suap Bankeu Pemprov Jatim
Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri menyebut Soekarwo dijadwalkan diperiksa pada Selasa (8/11) di gedung KPK, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan. Dia diperiksa untuk tersangka Budi Setiawan (BS) selaku Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BKPAD).

"Hari ini (Selasa, 8/11) pemeriksaan saksi TPK suap terkait pengalokasian anggaran Bantuan Keuangan Provinsi Jawa Timur pada periode (2014-2018) untuk Tersangka BS dkk," kata Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri, Selasa (8/11).


Penulis : gung
Source: detik.com


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


toko online liputan Indonesia

Artikel lainnya:


toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Isi Pemberitaan Tanggung Jawab Wartawan Masing-masing, PT. Lindo Sahabat Mandiri penerbit Media Liputan Indonesia hanya memberikan bantuan Hukum bilamana melanggar / tidak sesuai dengan Kode Etik Jurnalis sesuai UU Tentang Pers no. 40, Tahun 1999. Wartawan Liputan Indonesia Wajib Tunduk dan Patuh serta Bekerja Berdasarkan Kode Etik Jurnalis dan UU Tentang Pers No: 40 Thn 1999. Liputan Indonesia, Berita Terbaru, Berita Utama
Nama

#BeritaViral,373,Advertorial,350,BAIS,5,Berita Utama,2250,Berita-Terkini,1786,BIN,9,BNNK,9,BNNP,6,BPN,1,Capres 2024,16,Covid-19,131,Destinasi-Wisata,68,Dewan Pers,2,EkoBis,405,Galeri-foto-video,158,Gaya-Hidup,120,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,72,HuKrim,1508,Info Haji,19,Internasional,359,Internet,83,Kesehatan,522,Kicau Mania,27,KPK,12,Kuliner,16,Laporan-Masyarakat,423,Lindo-TV,123,Liputan Haji Indonesia,5,Liputan-Investigasi,378,Lowongan Kerja,3,Melek-Hukum,74,Nasional,1717,Olahraga,98,Opini Rakyat,159,Otomotif,12,Pemerintah,1189,Pendidikan,136,Peristiwa,622,PERS,11,Pilpres 2024,11,Politik,590,POLRI,1606,Pungli,32,Regional,4191,Religi,213,Sejarah,57,Selebritis,77,Seni-Budaya,93,ShowBiz,105,Technology,138,Tips-Trick,117,TNI,733,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id: Soekarwo "Pakde Karwo" Eks Gubernur Jatim Penuhi Panggilan KPK
Soekarwo "Pakde Karwo" Eks Gubernur Jatim Penuhi Panggilan KPK
Soekarwo "Pakde Karwo" korupsi, Gubernur Jatim korupsi, pakde karwo Penuhi Panggilan KPK, Khofifah korupsi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjbLaiaXZVvW_e7u6GCZ7Sa5p7gJH5Zrmf_ZbFaIdT4PJJ4T8LF9WMlp1eJf1Zj0RNTzYRbGAlpENiwJ_hmsr4BeQ0cArXIL7Sc7e_Vuw2L7CGAdhvOC6ENSbi64MX0E3seFzuDW8bDTB8cvw2Rsr1Y8Jr5_EuceIE3odPbSbgwpJ5ToszO7TOJVdSq9w/w320-h213/images%20-%202022-11-08T225844.645.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjbLaiaXZVvW_e7u6GCZ7Sa5p7gJH5Zrmf_ZbFaIdT4PJJ4T8LF9WMlp1eJf1Zj0RNTzYRbGAlpENiwJ_hmsr4BeQ0cArXIL7Sc7e_Vuw2L7CGAdhvOC6ENSbi64MX0E3seFzuDW8bDTB8cvw2Rsr1Y8Jr5_EuceIE3odPbSbgwpJ5ToszO7TOJVdSq9w/s72-w320-c-h213/images%20-%202022-11-08T225844.645.jpeg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id
https://www.liputanindonesia.co.id/2022/11/soekarwo-pakde-karwo-eks-gubernur-jatim.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2022/11/soekarwo-pakde-karwo-eks-gubernur-jatim.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content