Klarifikasi Panitia Harlah 1 Abad NU: Bedug Tidak Hilang Tapi Telah Diamankan

Liputan Indonesia
||Sidoarjo
- Penitia Harlah 1 Abad NU dalam konpers sebelumnya menyebutkan 5 bedug hilang dari total 9 bedug akhirnya diklarifikasi kembali oleh Wakil Ketua Panitia Harlah 1 Abad NU Rahmat Hidayat Pulungan. Informasi yang diterima Rahmat bahwa bedug yang awalnya dikira hilang ternyata tidak hilang tetapi telah diamankan. 

Rahmat meminta maaf karena saat konpers dengan belasan awak media di Luminor Hotel Sidoarjo pada Rabu sore (8/2/2023) menyebutkan jika 5 dari 9 Bedug yang ada di dalam Stadion Gelora Delta Sidoarjo hilang. 

"Mohon maaf sebelumnya saat konpers sore tadi ada mis komunikasi, awalnya info yang kami terima 5 bedug hilang, setelah ada laporan perkembangan malam ini ternyata bedugnya tidak hilang tapi sudah diamankan," terang Rahmat.

Rahmat mengakui dengan banyaknya jamaah yang hadir membuat panitia kerja ekstra mengatur jalannya acara. Mis komunikasipun tak terhindarkan, salah satunya informasi jumlah jamaah yang datang dan terkait keberadaan bedug yang dipakai saat acara pembukaan 1 Abad NU oleh Presiden Joko Widodo.

"Awalnya diperkirakan berjumlah 1,3 juta jamaah ternyata laporan yang diterima panitia yang dihimpun dari berbagai ranting dan PCNU se Indonesia jumlah jamaah yang hadir di resepsi 1 Abad NU mencapai 4 juta lebih," tambah Rahmat.

Wakil Sekjen PBNU itu juga menyampaikan apresiasinya kepada Pemkab Sidoarjo, TNI-Polri yang telah membantu kelancaran resepsi Puncak Harlah 1 Abad NU hingga acara selesai berlangsung aman dan lancar.

 "Apresiasi kami dari panitia harlah 1 Abad NU untuk warga Sidoarjo yang begitu antusiasnya membantu mulai dari menyediakan makanan dan minuman gratis hingga tempat istirahat para jamaah semua merasa terlayani dengan baik," tambahnya.

"Atas nama PBNU kami menyampaikan terimakasih sebesar-besarnya kepada Bupati Sidoarjo beserta jajarannya, TNI-Polri serta panitia harlah dari Sidoarjo dan Jawa Timur yang memberikan supportnya kepada panitia puncak Harlah 1 Abad NU," pungkasnya.  

Penulis : Soen


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




toko online zeirshopee

Nama

#BeritaViral,653,#MafiaPupuk,1,#MafiaRokok,1,#MafiaTanah,24,#Mudik2023,20,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,52,#UMKM,3,a Regional,1,Advertorial,427,BAIS,5,Berita Terkini,838,Berita Utama,3545,Berita-Terkini,3830,BIN,11,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,5,Capres 2024,28,Covid-19,131,Destinasi-Wisata,71,Dewan Pers,8,Dinkes,1,EkoBis,443,Ekonomi & Bisnis,5,fasilitas,3,Galeri-foto-video,180,Gaya-Hidup,122,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,6,Hobby,75,HuKri,1,HuKrim,2283,hukum,28,index,19,Info Haji,21,insiden,1,Internasional,384,Internet,94,islami,4,Kesehatan,551,Kicau Mania,29,kontroversi,1,Korupsi,10,KPK,24,Kuliner,19,Laporan Masyarakat,16,Laporan-Masyarakat,458,Lindo-TV,140,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,400,Lowongan Kerja,4,masyarakat,1,Melek-Hukum,87,Miras,1,Nasional,1990,Negara,1,Olahraga,124,Opini Rakyat,161,Otomotif,12,Pemerinta,4,Pemerintah,1902,Pemilu 2024,95,Pendidikan,153,penghargaan,2,Peristiwa,704,PERS,32,Pilpres 2024,32,Politik,797,politisi,2,POLR,3,POLRI,2929,Prestasi,1,Pungli,50,Regional,7403,Regional Hukrim,4,regional Nasional,2,Religi,339,Santuni Anak Yatim,1,Sejarah,64,Selebritis,80,Seni-Budaya,107,ShowBiz,109,sosial,5,STOP PRESS,1,Technology,146,Tips-Trick,123,TNI,804,TNI AU,2,TNI-Polri,51,tokoh agama,1,Tokoh masyarakat,4,UMKM,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: Klarifikasi Panitia Harlah 1 Abad NU: Bedug Tidak Hilang Tapi Telah Diamankan
Klarifikasi Panitia Harlah 1 Abad NU: Bedug Tidak Hilang Tapi Telah Diamankan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgKvHL_4qrjhIq649uSRpuMWtAd0NNfXxju-kTzMOUwUZSh5i8SFvg9iIzxLPRXq93iEvoGfuVRH5drHwPTAfsk_x6ghcigyacIKlZigidEm38-cMQGsVG-7CIIpBaDDXq56lX1ZgVWfc2B40XgvBW6N4lt4l5M29WLv_zKRWXuHo9Ayypz_bRrHNQo/s320/IMG-20230209-WA0004.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgKvHL_4qrjhIq649uSRpuMWtAd0NNfXxju-kTzMOUwUZSh5i8SFvg9iIzxLPRXq93iEvoGfuVRH5drHwPTAfsk_x6ghcigyacIKlZigidEm38-cMQGsVG-7CIIpBaDDXq56lX1ZgVWfc2B40XgvBW6N4lt4l5M29WLv_zKRWXuHo9Ayypz_bRrHNQo/s72-c/IMG-20230209-WA0004.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/02/klarifikasi-panitia-harlah-1-abad-nu.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/02/klarifikasi-panitia-harlah-1-abad-nu.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content