MPC PP Kabupaten Pemalang Siap Gelar Aksi Demo Sikapi Permasalahan Pemerintahan Pemalang

Liputan Indonesia
|| Pemalang -
Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila (PP) Kabupaten Pemalang telah bersiap-siap untuk menggelar aksi demo guna menyoroti beberapa permasalahan yang sedang terjadi di Pemerintahan Kabupaten Pemalang.

Ketua MPC PP Kabupaten Pemalang, Aris Ismail, menjelaskan bahwa," aksi ini dilakukan sebagai bentuk pelaksanaan kebebasan menyampaikan pendapat serta keterbukaan informasi publik yang dijamin dalam peraturan undang-undang," ucap Aris Selasa (11/7/2023).pagi

Beberapa permasalahan yang menjadi fokus aksi demo ini antara lain adalah kelalaian yang terjadi di Pemerintahan Kabupaten Pemalang terutama dalam hal rangkap jabatan pejabat di lingkungan pemerintahan.

"Pungutan yang terjadi saat pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Dindikbud Kabupaten Pemalang juga menjadi sorotan dalam aksi demo ini," tegas Aris

Selain itu, ketidakmampuan oknum pemimpin dalam menyampaikan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi juga menjadi salah satu tuntutan dalam aksi demo ini," jelas Aris.

Rencananya, aksi demo akan dilaksanakan pada Hari Kamis, 13 Juli 2023, dimulai pukul 08.00 WIB hingga selesai. Lokasi aksi demo akan berlangsung di Pendopo Kabupaten Pemalang dan Gedung DPRD Kabupaten Pemalang.

Diperkirakan sekitar 500 orang akan turut serta dalam aksi demo ini dengan membawa atribut seperti bendera Ormas Pemuda Pancasila, poster, banner, dan sejenisnya. 

Pengeras suara juga sudah disiapkan untuk mendukung jalannya aksi demo tersebut. Selain itu, ada pula mobil komando yang bertanggung jawab terhadap kelancaran aksi demo.

Ketua MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Pemalang, Aris Ismail, telah menunjuk beberapa orang sebagai komando inti dalam aksi demo ini, di antaranya adalah Darmanto sebagai komandan KOTI, Wisnu Destri Ariyatno, Uripto, dan Taufik Nurohman sebagai Ketua PAC Pemuda Pancasila Taman. 

Tuntutan aksi ini adalah upaya mendesak adanya perbaikan dan transparansi dalam tata pemerintahan.

Dalam mengakhiri pernyataannya, Aris Ismail juga," memohon kepada semua pihak untuk menjaga keamanan, ketertiban, dan menghindari hal-hal yang dapat merugikan kedua belah pihak dalam pelaksanaan aksi demo ini," pungkasnya.


Penulis : Team/SKM


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




toko online zeirshopee

Nama

#BeritaViral,653,#MafiaPupuk,1,#MafiaRokok,1,#MafiaTanah,24,#Mudik2023,20,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,52,#UMKM,3,a Regional,1,Advertorial,427,BAIS,5,Berita Terkini,838,Berita Utama,3545,Berita-Terkini,3830,BIN,11,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,5,Capres 2024,28,Covid-19,131,Destinasi-Wisata,71,Dewan Pers,8,Dinkes,1,EkoBis,443,Ekonomi & Bisnis,5,fasilitas,3,Galeri-foto-video,180,Gaya-Hidup,122,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,6,Hobby,75,HuKri,1,HuKrim,2283,hukum,28,index,19,Info Haji,21,insiden,1,Internasional,384,Internet,94,islami,4,Kesehatan,551,Kicau Mania,29,kontroversi,1,Korupsi,10,KPK,24,Kuliner,19,Laporan Masyarakat,16,Laporan-Masyarakat,458,Lindo-TV,140,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,400,Lowongan Kerja,4,masyarakat,1,Melek-Hukum,87,Miras,1,Nasional,1990,Negara,1,Olahraga,124,Opini Rakyat,161,Otomotif,12,Pemerinta,4,Pemerintah,1902,Pemilu 2024,95,Pendidikan,153,penghargaan,2,Peristiwa,704,PERS,32,Pilpres 2024,32,Politik,797,politisi,2,POLR,3,POLRI,2929,Prestasi,1,Pungli,50,Regional,7403,Regional Hukrim,4,regional Nasional,2,Religi,339,Santuni Anak Yatim,1,Sejarah,64,Selebritis,80,Seni-Budaya,107,ShowBiz,109,sosial,5,STOP PRESS,1,Technology,146,Tips-Trick,123,TNI,804,TNI AU,2,TNI-Polri,51,tokoh agama,1,Tokoh masyarakat,4,UMKM,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: MPC PP Kabupaten Pemalang Siap Gelar Aksi Demo Sikapi Permasalahan Pemerintahan Pemalang
MPC PP Kabupaten Pemalang Siap Gelar Aksi Demo Sikapi Permasalahan Pemerintahan Pemalang
MPC PP Kabupaten Pemalang Siap Gelar Aksi Demo Sikapi Permasalahan Pemerintahan Pemalang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEilfnF2_DSxmojI9AcYYnajxpXiPpAtRppI_25_n_Hohuq35Cx2bYTRkNLmmtSoB6KxuuKczslWkxIXtFDiF-EAW4zBKBH27PKD12ZbvHvujPKs3U_MQgS8e2j9MAF1yzHEPee5RHvnzprWKplUdmdKRydnVqpTBXOufLgewmq3QFUQCKbuB8ZeKnOos_4/s320/IMG-20230711-WA0015.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEilfnF2_DSxmojI9AcYYnajxpXiPpAtRppI_25_n_Hohuq35Cx2bYTRkNLmmtSoB6KxuuKczslWkxIXtFDiF-EAW4zBKBH27PKD12ZbvHvujPKs3U_MQgS8e2j9MAF1yzHEPee5RHvnzprWKplUdmdKRydnVqpTBXOufLgewmq3QFUQCKbuB8ZeKnOos_4/s72-c/IMG-20230711-WA0015.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/07/mpc-pp-kabupaten-pemalang-siap-gelar.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/07/mpc-pp-kabupaten-pemalang-siap-gelar.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content