Presiden RI 2024 ? Mana Pilihanmu

Menhan Prabowo Kunjungan Ke Sumbar, Sampaikan Keinginan Bangun Sekolah Unggulan

Liputan Indonesia
|| Sumbar – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Sumatra Barat (Sumbar) dan disambut sekitar tiga ribu masyarakat setibanya di Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Sabtu (29/4/2023).

Dari Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Menhan Prabowo langsung menuju Kabupaten Tanah Datar tepatnya ke kediaman Bupati (Indo Jalito) Tanah Datar. Selanjutnya, Menhan Prabowo dengan didampingi Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Afriansyah Noor, Bupati Tanah Datar Eka Putra, Wakil Gubernur Sumbar Audy Joinaldy, dan Yusril Irza Mahendra menuju ke Istano Basa Pagaruyung untuk menghadiri acara Tagak Gala Wamenaker (acara pengukuhan pemangku Adat Minang).

Sesampainya di sana, Menhan Prabowo disambut oleh Dipertuan Raja Alam Pagarium Sultan Muhammad Farid Thaib Tuanku Abdul Fatah dan tarian Galombang dan Prosesi Adat Batagoa (siraman butiran beras). Acara kemudian dilanjutkan dengan Prosesi Adat berupa penyerahan tongkat dan sahut-sahutan pantun oleh Ninik Mamak.

Diawal sambutannya Menhan mengucapkan rasa terima kasih atas undangan dan kehormatan yang diberikan untuk menyaksikan suatu rangkaian upacara adat Minangkabau. Menhan Prabowo juga menyampaikan rasa harunya karena orang tuanya masih dikenal oleh rakyat Minangkabau. “Saya merasa punya hubungan khusus dengan Tanah Minang dan rakyat Minangkabau. Saya waktu kecil pernah berada di Sumatra Barat ini,” ujar Menhan.

Menhan Prabowo juga menyampaikan bahwa sumbangan rakyat Minangkabau terhadap perjuangan bangsa sangat besar. Rakyat Minangkabau telah melahirkan putera - putera terbaik untuk bangsa dan negara.

Selanjutnya, Menhan mengingatkan tokoh-tokoh nasional sejarah pejuang Indonesia yang berasal dari Sumatra Barat seperti Moh. Hatta, Sutan Sjahrir, Mohammad Natsir, Sutan Takdir Alisjahbana, Tan Malaka dan Mohammad Yamin. “Mereka mempersatukan seluruh Bangsa Indonesia, memimpin perjuangan kemerdekaan dengan penuh risiko untuk mengantar kita menjadi negara yang merdeka,” kata Menhan.

Menhan dalam sambutannya juga menyampaikan harapan besarnya untuk merintis pembangunan sekolah unggulan di Sumatra Barat. “Insyaallah saya ingin merintis pembangunan sekolah unggulan di Sumatra Barat,” ungkap Menhan. 


Penulis : gung
(Biro Humas Setjen Kemhan)


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




toko online zeirshopee

#LIPUTAN_TERKAIT$type=carousel

Nama

#Berita Viral,6,#BeritaViral,577,#MafiaTanah,10,#Mudik2023,19,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,50,#UMKM,1,Advertorial,418,antisipasi,7,Apel,1,bahan pangan,1,BAIS,5,Bakti sosial,10,Banjir,1,Banjir susulan,1,bansos,5,bantuan,1,bencana,4,bencana Alam,3,berbagai,1,Berbagi,5,Beri Taliasih,1,Berita Terkin,1,Berita Terkini,747,Berita Utama,2827,Berita warga,1,Berita-Terkini,3770,BIN,11,bisnis,3,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,4,BRI,1,Bukber,2,Capres 2024,28,Ciptakan,1,Covid-19,131,Curanmor,1,daera,1,daerah,1,Deklarasi,2,demonstrasi,2,Destinasi-Wisata,70,Dewan Pers,7,Dinkes,1,distribusi,1,egional,1,EkoBis,438,ekonomi,6,Ekonomi -bisnis,3,ekonomi bisnis,1,evakuasi,2,evaluasi,2,fasilitas,4,Galeri-foto-video,167,Gaya-Hidup,121,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,75,HuKri,3,HuKrim,2170,hukum,32,hukum Polri,16,identitas,1,Info Haji,21,Inovasi,1,insiden,2,Internasional,381,Internet,93,islami,3,Jum'at Curhat,1,Kamtibmas,1,Kebijakan,2,Kemenkes,1,kenaikan pajak,1,Kesehatan,551,Kicau Mania,29,kontroversi,1,Korupsi,6,KPK,24,Kuliner,20,Kunjungan,1,Laporan Masyarakat,12,Laporan-Masyarakat,457,Lindo-TV,128,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,392,Lowongan Kerja,4,mahasiswa,1,masyarakat,1,Melek-Hukum,86,Melepas Limed,1,Miras,1,Nasional,1932,nasional hukum,1,nasional regional,1,Negara,1,Nobar,1,Nobar film,1,Olahraga,120,Online,1,operasi,3,operasi Semeru,1,Opini Rakyat,161,organisasi,2,Otomotif,12,patroli,3,peduli sosial,3,Pelayanan,1,Pemalsuan,1,Pemerinta,4,Pemerintah,1872,Pemerintah Regional,2,pemerintahan,1,Pemilu 2024,95,pencurian,1,Pendidikan,152,penduduk,1,penertiban PKL,1,Pengaduan,1,pengarahan,1,pengawalan,1,penghargaan,2,pengukuhan,1,penimbunan,1,penipuan,2,Peristiwa,703,PERS,28,Pilpres 2024,32,Politik,785,politisi,2,POLR,3,POLRI,2882,Polri Regional,1,Pungli,50,Ranmor,1,Regiona,3,Regiona l,1,Regional,6783,Regional Hukrim,4,regional Nasional,1,Regional pemerintah,5,Regional peristiwa,1,Relawan,1,Religi,316,santunan,1,Santuni Anak Yatim,2,Satgas,1,Satkamling,1,Sejarah,62,Selebritis,80,Seni-Budaya,101,senirgitas,1,sertifikat,1,ShowBiz,109,Sidokkes,1,Situasi Kondusif,1,sosial,6,Sukseskan Posyandu,1,Tauziah,2,Tebar kebaikan,1,Technology,145,Tips-Trick,122,TNI,806,TNI Al,4,TNI AU,2,TNI-Polri,46,tokoh agama,3,Tokoh masyarakat,6,UMKM,1,upacara,1,Wisata,1,wujud kepedulian,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: Menhan Prabowo Kunjungan Ke Sumbar, Sampaikan Keinginan Bangun Sekolah Unggulan
Menhan Prabowo Kunjungan Ke Sumbar, Sampaikan Keinginan Bangun Sekolah Unggulan
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Sumatra Barat (Sumbar) dan disambut sekitar tiga ribu masyarakat setibanya di Bandara
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhCnJXNmS1vU1rp0tQuhhwVP_x1yJXkUcYXKDAYMWemnmknmgaQKwptkiszAGm4fHWY8_YECia8iCH1DAWqe5SF1ybI8KXE4J-Yx2sRga1UGj9FPJ__iU2ye1sm47BkZcH14NMMItc0ZLJneyGQqIUbJNBAPo9loz8retrecv_kt6P67qt4jHGTXdcBRA/s16000/IMG-20230429-WA0076.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhCnJXNmS1vU1rp0tQuhhwVP_x1yJXkUcYXKDAYMWemnmknmgaQKwptkiszAGm4fHWY8_YECia8iCH1DAWqe5SF1ybI8KXE4J-Yx2sRga1UGj9FPJ__iU2ye1sm47BkZcH14NMMItc0ZLJneyGQqIUbJNBAPo9loz8retrecv_kt6P67qt4jHGTXdcBRA/s72-c/IMG-20230429-WA0076.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/05/menhan-prabowo-kunjungan-ke-sumbar.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/05/menhan-prabowo-kunjungan-ke-sumbar.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content