Hadiri Gebyar Undian Bumdesma di Randudongkal, Plt Bupati Mansur Sebut Usaha Akan Berkembang Jika Dikelola Ahlinya

Liputan Indonesia
|| Pemalang
– Plt Bupati Pemalang Mansur Hidayat didampingi Ketua TP. PKK Pemalang Shanti Rosalia menghadiri Gebyar Undian Tahunan Kelompok Simpan Pinjam Perempuan (SPP) Bumdesma Mandiri Sejahtera Randudongkal di pendopo kecamatan setempat, Rabu (23/8/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Plt Bupati mengungkapkan penilaiannya terkait upaya memajukan sebuah usaha.

Menurut Mansur usaha akan berkembang jika orang yang mengelola benar-benar ahli di bidangnya.

“Saya percaya jika sebuah usaha dikelola orang yang bertanggung jawab, berdedikasi, punya integritas, yakin pasti akan maju seperti di Bundesma ini,” ujar Mansur.

Mansur mengapresiasi Bumdesma Mandiri Sejahtera, menurutnya semakin banyak nasabah yang tergabung, maka Bundesma semakin dipercaya.

“Harapannya desa-desa juga dapat PADes (Pendapatan Asli Desa) atau CSR dari hasil Bumdesma ini,” ujar Mansur.

Hero Priyanto selaku Direktur Bumdesma Mandiri Sejahtera Randudongkal menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan kegiatan yang dilakukan setiap tahun.

“Bumdes ini hasil transformasi program PNPM yang berdiri sejak 2008, kami memiliki nasabah aktif 217 kelompok dengan 2 – 6 orang tiap kelompok, total anggota hampir 6000 orang,” ujar Hero.

Menurut Hero, awalnya Bumdesma Mandiri Sejahtera hanya menyediakan simpan pinjam untuk ibu rumah tangga yang memiliki UMKM.

“Awalnya kegiatan Bumdesma memberikan pinjaman kepada ibu-ibu, namun sekarang juga kepada bapak-bapak, karena banyak bapak-bapak yang perlu mengembangkan UMKMnya,” tambah Hero.

Selanjutnya Camat Randudongkal, Ahmadi menuturkan, kelompok binaan Bumdesma Mandiri Sejahtera memiliki keuntungan terkait permasalahan perizinan.

“Bantuan dari Pak Bupati dan Dinas terkait, kelompok usaha yang tergabung sebagai binaan Bumdesma ini mendapat kemudahan dan gratis dalam perizinan dan sertifikasi halal,” ujar Ahmadi.

Selain melakukan pengundian hadiah nasabah, Mansur juga memberikan sejumlah bantuan sosial kepada sejumlah warga sebagai bentuk CSR.


Penulis : SKM


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




karaoke heaven

Nama

#Berita viral,18,#BeritaViral,783,#MafiaHukum,4,#Mafiakasus,14,#MafiaMigas,6,#MafiaPupuk,1,#MafiaRokok,6,#MafiaTanah,36,#Mudik2023,20,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,59,#UMKM,5,a Regional,1,Advertorial,429,BAIS,5,Berita Terkini,1490,Berita Utama,4198,Berita-Terkini,3902,BIN,11,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,5,Capres 2024,28,Covid-19,131,deklarasi,2,Destinasi-Wisata,72,Dewan Pers,8,Dinkes,1,EkoBis,446,Ekonomi & Bisnis,20,fasilitas,3,Galeri-foto-video,183,Gaya-Hidup,125,h,1,Hak Jawab,5,Hoax / Fakta,6,Hobby,76,HuKri,1,HuKrim,2371,hukum,29,index,23,Info Haji,21,insiden,1,Internasional,387,Internet,95,islami,5,Kesehatan,554,Kicau Mania,29,kontroversi,3,Korupsi,20,KPK,24,Kuliner,19,Laporan Masyarakat,16,Laporan-Masyarakat,458,Lindo-TV,142,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,403,Lowongan Kerja,4,masyarakat,1,Melek-Hukum,90,Miras,1,Nasional,2029,Negara,1,Olahraga,128,Opini Rakyat,161,Otomotif,12,Pemerinta,4,Pemerintah,1932,Pemilu 2024,95,Pendidikan,155,penghargaan,2,Peristiwa,723,PERS,33,Pilpres 2024,32,Politik,822,politisi,4,POLR,3,POLRI,2966,Prestasi,1,Pungli,50,Regional,8023,Regional Hukrim,4,regional Nasional,2,Religi,342,Santuni Anak Yatim,1,Sejarah,66,Selebritis,80,Seni-Budaya,113,ShowBiz,109,sosial,5,STOP PRESS,1,Technology,147,Tips-Trick,123,TNI,806,TNI AU,2,TNI-Polri,56,tokoh agama,1,Tokoh masyarakat,4,UMKM,2,Upacara,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: Hadiri Gebyar Undian Bumdesma di Randudongkal, Plt Bupati Mansur Sebut Usaha Akan Berkembang Jika Dikelola Ahlinya
Hadiri Gebyar Undian Bumdesma di Randudongkal, Plt Bupati Mansur Sebut Usaha Akan Berkembang Jika Dikelola Ahlinya
Hadiri Gebyar Undian Bumdesma di Randudongkal, Plt Bupati Mansur Sebut Usaha Akan Berkembang Jika Dikelola Ahlinya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhaL2qLe__63JnLjXQERtej2L0g79cyw7JKrb7X4wtuADGAlxYQl1-dmvECCR_sJiL3itwmUgBbNF9XC3Kj8JSWoaez8wHp2IwT8wfHgYL-57A1XdcSl2n820FpPb2zfRWo3wL7a3ognNnYopJo6z9yGwuQSrvMRQO6_9HSACdOH-PeEC4BgAhjZJYmaZ8/s320/IMG-20230920-WA0089.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhaL2qLe__63JnLjXQERtej2L0g79cyw7JKrb7X4wtuADGAlxYQl1-dmvECCR_sJiL3itwmUgBbNF9XC3Kj8JSWoaez8wHp2IwT8wfHgYL-57A1XdcSl2n820FpPb2zfRWo3wL7a3ognNnYopJo6z9yGwuQSrvMRQO6_9HSACdOH-PeEC4BgAhjZJYmaZ8/s72-c/IMG-20230920-WA0089.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/09/hadiri-gebyar-undian-bumdesma-di.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/09/hadiri-gebyar-undian-bumdesma-di.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content