Liputan Indonesia || Pemalang - Sebagai upaya preventif (pencegahan) terulang kembali kecelakaan akibat rusaknya jalan Nasional di kabupaten Pemalang yang terjadi pada akhir-akhir ini.
Plt Bupati Pemalang Mansur Hidayat, S.T Menghadiri Rapat koordinasi Penanganan Insfratruktur SDA dan jalan seta upaya pengendalian Kemacetan Lalulintas di Jawa Tengah, dengan pemerintah provinsi Jawa Tengah,pada hari Rabu tanggal (8/3/2023) Bertempat di Gedung Gradhika Bhakti praja Komplek Kantor Gubernur Jawa Tengah.
Acara yang di buka langsung oleh Gubernur Jawa Tengah H.Ganjar Pranowo, S.H., M.IP di hadiri oleh Bupati, walikota,se Jawa Tengah dihadiri juga dari Kementerian PUPR dan OPD terkait lainnya.
Dalam sambutannya Ganjar menginstruksikan Agar Bupati dan walikota merespon cepat aduan masyarakat terkait kerusakan jalan dan permasalahan yang ada di Daerahnya masing-masing dan hasil rapat kali ini akan kita bawa ke MUSRENBANGWIL Guna mewujudkan kenyamanan dan keselamatan serta pelayanan terbaik bagi seluruh masyarakat Jawa Tengah," ujar Ganjar.
Penulis : Sukma
Baca juga:
"Berita Terbaru Lainnya"
"Berita Terbaru Lainnya"
Media Liputan Indonesia
DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers
HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK
Kirim via:
WhatsApps / SMS:08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com
PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.
Komentar