Kejuaraan Karate Tingkat Jawa Tengah Ikut Ramaikan Hari Jadi Pemalang Ke 448

Liputan Indonesia
|| Pemalang
 - Kejuaraan Karate Jawa Tengah Open Tournament (Turnamen Terbuka) Bupati Cup 2023 ikut ramaikan hari Jadi Pemalang ke 448 yang di selenggarakan di GOR Kridanggo Pemalang, 11-12 Februari 2023.

Turnamen Bupati Cup 2023 ini, di ikuti peserta dari perguruan Akademi Seni Beladiri Karate Indonesia (Aski) Se Jawa Tengah dan Perguruan Federasi Olahraga Karate Do Indonesia (Forki) Sekarisidenan Pekalongan.

Menurut Zaenudin selaku Ketua Panitia Penyelenggara, Sebanyak 38 Kontingen dengan total 863 kelas di pertandingan kejuaraan Turnamen Bupati Cup 2023.

"Khususnya perguruan Aski kita adakan se jawa tengah untuk perguruan Forki kita adakan sekarisidenan Pekalongan, di luar itu banyak yang kita tolak, pesertanya banyak sekali, membludak sampai penutupan itu masih banyak yang mau daftar tapi kami tolak," ungkap Zaenudin saat di wawancara, pada Minggu (12/2/2023).

Masih menurut Zaenudin, antusias peserta di Kabupaten Pemalang sangat tinggi dan luar biasa, dirinya juga berharap adanya GOR yang lebih besar lagi.

"Antusias peserta kalau di terima itu hampir seribu. Kita tahu bahwa GOR Kridanggo ini satu-satunya GOR yang ada di Kabupaten Pemalang, makanya ketika kita mau mengadakan yang level Provinsi aja antusiasmenya sudah luar biasa begini, kita tidak berani mengadakan yang level nasional," harapnya.

Sebelumnya, Plt Bupati Pemalang Mansur Hidayat, S.T., di lokasi yang sama mengucapkan terimakasih kepada semua stakeholder terkait dan panitia yang telah meramaikan hari jadi Kabupaten Pemalang ke 448 Tahun.

"Ini salah satu penjaringan bibit-bibit atlet, saya sangat apresiasi," ucap Mansur.

Menurutnya, semakin tinggi minat masyarakat terhadap karate, maka semakin besar manfaat perkembangan olahraga ini.

"Semangat dan ini bagian dari prestasi, tetap tunjukkan yang terbaik," pungkasnya.

Nampak hadir juga dalam acara, Ketua Tim Penggerak PKK Shanti Rosalia, S.Sos., Pj Sekda Kabupaten Pemalang Dr.Drs.Mohamad Sidik, Kepala Disparpora Kabupaten Pemalang Mualip S.Pd., Ketua Forki Pemalang H. Sugiharto, S.H., Ketua ASKI Pemalang Priyo Utomo.


Penulis : Slamet


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


toko online liputan Indonesia

Berita lainnya:


toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Isi Pemberitaan Tanggung Jawab Wartawan Masing-masing, PT. Lindo Sahabat Mandiri penerbit Media Liputan Indonesia hanya memberikan bantuan Hukum bilamana melanggar / tidak sesuai dengan Kode Etik Jurnalis sesuai UU Tentang Pers no. 40, Tahun 1999. Wartawan Liputan Indonesia Wajib Tunduk dan Patuh serta Bekerja Berdasarkan Kode Etik Jurnalis dan UU Tentang Pers No: 40 Thn 1999. Liputan Indonesia, Berita Terbaru, Berita Utama
Nama

#BeritaViral,374,Advertorial,350,BAIS,5,Berita Utama,2250,Berita-Terkini,1819,BIN,9,BNNK,9,BNNP,6,BPN,1,Capres 2024,16,Covid-19,131,Destinasi-Wisata,68,Dewan Pers,3,EkoBis,406,Galeri-foto-video,158,Gaya-Hidup,120,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,72,HuKrim,1518,Info Haji,19,Internasional,359,Internet,83,Kesehatan,522,Kicau Mania,27,KPK,12,Kuliner,16,Laporan-Masyarakat,423,Lindo-TV,123,Liputan Haji Indonesia,5,Liputan-Investigasi,378,Lowongan Kerja,3,Melek-Hukum,74,Nasional,1720,Olahraga,98,Opini Rakyat,159,Otomotif,12,Pemerintah,1198,Pendidikan,137,Peristiwa,623,PERS,12,Pilpres 2024,11,Politik,591,POLRI,1621,Pungli,32,Regional,4222,Religi,215,Sejarah,57,Selebritis,77,Seni-Budaya,93,ShowBiz,105,Technology,138,Tips-Trick,117,TNI,734,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id: Kejuaraan Karate Tingkat Jawa Tengah Ikut Ramaikan Hari Jadi Pemalang Ke 448
Kejuaraan Karate Tingkat Jawa Tengah Ikut Ramaikan Hari Jadi Pemalang Ke 448
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhc_1UjvtV-f3ovp_81PkQyGJeylBZSSB5BgXAxdi3pY4p7CIKROchHbUwysikRZwnYcKiFfM_wZH4-yYmGbdlsFSvLznaulUDQXfxYvVso0jxV-RZ4jkQnz9a1qh1CW0eJgpn_hJCS7RMXDjo5LrOJFpC_GB4BRIIXWqia0TH3TQY_P1FyF_rWCDge/s320/IMG-20230213-WA0006.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhc_1UjvtV-f3ovp_81PkQyGJeylBZSSB5BgXAxdi3pY4p7CIKROchHbUwysikRZwnYcKiFfM_wZH4-yYmGbdlsFSvLznaulUDQXfxYvVso0jxV-RZ4jkQnz9a1qh1CW0eJgpn_hJCS7RMXDjo5LrOJFpC_GB4BRIIXWqia0TH3TQY_P1FyF_rWCDge/s72-c/IMG-20230213-WA0006.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia - LiputanIndonesia.co.id
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/02/kejuaraan-karate-tingkat-jawa-tengah.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2023/02/kejuaraan-karate-tingkat-jawa-tengah.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content