Penjelasan Bupati Sampang Terhadap 2 Raperda Inisiatif “Perlindungan Nelayan dan PPHD”

Liputan Sampang - Bertempat di gedung Graha Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang, Jumat (6/11/2020) DPRD Kabupaten sampang menggelar agenda rapat paripurna dan Nota Penjelasan Bupati Sampang terhadap Rencana Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) Tahun 2021 dan pengesahan dua Raperda Inisiatif.

Paripurna turut di hadiri seluruh anggota Legislatif, dimana turut langsung dihadiri oleh ketua DPRD Sampang Fadol dan bupati Sampang H Slamet Junaidi yang di dampingi oleh wakil bupati H Abdullah Hidayat.


Dalam paripurna tersebut membahas dua Raperda tentang perlindungan dan pemberdayaan nelayan kecil, pembudidaya ikan dan petambak garam serta Raperda tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (PPHD).

Dalam acara paripurna tersebut ketua DPRD Fadol menyampaikan, agenda kegiatan rapat paripurna tentang Raperda APBD tahun 2021 diawali dengan pelaksanaan Reses III DPRD pada 28 – 31 Oktober 2020. Dilanjutkan dengan penyerahan dokumen RAPBD 2020 melalui Sekretaris DPRD pada 05 Nopember 2020.

Kemudian, pada hari ini juga sampai dengan 08 Nopember dilaksanakan pembahasan terkait RAPBD 2021 di tingkat fraksi. Dan pada 09 Nopember legislatif akan kembali menggelar rapat paripurna. Agendanya, pandangan umum fraksi-fraksi terhadap RAPBD 2021, penyampaian propemperda dan jawaban Bupati atas pandangan fraksi-fraksi.


“Tanggal 09 – 14 Nopember dilakukan pembahasan di tingkat komisi. Sementara untuk pelaksanaan rapat paripurna pengesahan RAPBD 2021 dijadwalkan pada 26 Nopember 2020,” terang Fadol.

Dirinya menambahkan, jika pengesahan dua raperda inisiatif tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat nelayan atau pembudidaya ikan maupun petambak garam. Serta mencegah terjadinya tumpang tindih program terutama di tingkat desa.

“Kami harap dinas terkait bisa aktif bekerjasama dalam proses pengajuan nomer register dua raperda inisiatif tersebut. Mengingat waktunya sudah sangat mepet,” ucapnya.

Sementara itu, Bupati Sampang H. Slamet Junaidi saat diwawancarai usai kegiatan rapat paripurna menyampaikan bahwa, tema pembangunan pada tahun anggaran 2021 mendatang ialah “Percepatan pemulihan ekonomi daerah dan kehidupan masyarakat melalui penguatan kontribusi sektor unggulan, kesehatan, dan infrastruktur menuju Sampang Hebat Bermartabat.

“Tema pembangunan tersebut sesuai kesepakatan bersama yang dibuat dengan DPRD Kabupaten Sampang pada 28 Agustus lalu,” ujarnya.

Dikatakan, terdapat lima program prioritas yang akan dijalankan pemerintah daerah pada tahun anggaran 2021. Pertama, melakukan pemulihan ekonomi melalui penguatan sektor unggulan dan peningkatan nilai tambah guna mendukung proses transformasi ekonomi.

Peningkatan kualitas dan perluasan pembangunan infrastruktur yang berkelanjutan, peningkatan ketahanan sosial masyarakat melalui pengentasan kemiskinan, peningkatan pendidikan, kesehatan dan sarana dan prasarana dasar.

Keempat, percepatan reformasi birokrasi, penyederhanaan regulasi dan peningkatan kapasitas pelayanan publik. “Sementara, program prioritas kelima ialah peningkatan harmonis kehidupan sosial masyarakat,” terangnya.

Perlu diketahui, Paripurna di akhiri dengan tanda tangan bersama, antara Pemerintah Sampang melalui Bupati Sampang, H. Slamet Junaidi, dan DPRD melalui Ketua DPRD, H. Fadhol, yang di saksikan oleh Seluruh peserta rapat, baik anggota DPRD dan Jajaran Kepala SKPD serta Forkopimda Sampang. (yat)


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




toko online zeirshopee

#LIPUTAN_TERKAIT$type=carousel

Nama

#Berita Viral,7,#BeritaViral,579,#MafiaTanah,10,#Mudik2023,19,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,51,#UMKM,1,Advertorial,419,antisipasi,7,Apel,1,bahan pangan,1,BAIS,5,Bakti sosial,14,Banjir,1,Banjir susulan,1,bansos,5,bantuan,1,bencana,4,bencana Alam,3,berbagai,1,Berbagi,5,Beri Taliasih,1,Berita Terkin,1,Berita Terkini,889,Berita Utama,2946,Berita warga,1,Berita-Terkini,3783,BIN,11,bisnis,3,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,4,BRI,1,Bukber,2,Capres 2024,28,Ciptakan,1,Covid-19,131,Curanmor,1,daera,1,daerah,1,Deklarasi,2,demonstrasi,2,Destinasi-Wisata,70,Dewan Pers,8,Dinkes,1,distribusi,1,egional,1,EkoBis,439,ekonomi,7,Ekonomi -bisnis,5,ekonomi bisnis,2,evakuasi,2,evaluasi,2,fasilitas,4,Galeri-foto-video,172,Gaya-Hidup,122,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,75,HuKri,3,HuKrim,2193,hukum,34,hukum Polri,25,identitas,1,index,2,Info Haji,21,Inovasi,1,insiden,2,Internasional,381,Internet,93,islami,4,Jum'at Curhat,1,Kamtibmas,1,Kebijakan,2,Kemenkes,1,kenaikan pajak,1,Kesehatan,551,Kicau Mania,29,kontroversi,1,Korupsi,7,KPK,24,Kuliner,20,Kunjungan,1,Laporan Masyarakat,14,Laporan-Masyarakat,457,Lindo-TV,133,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,392,Lowongan Kerja,4,mahasiswa,1,masyarakat,1,Melek-Hukum,87,Melepas Limed,1,Miras,1,Nasional,1945,nasional hukum,1,nasional regional,1,Negara,1,Nobar,1,Nobar film,1,Olahraga,121,Online,1,operasi,3,operasi Semeru,1,Opini Rakyat,161,organisasi,2,Otomotif,12,patroli,3,peduli sosial,3,Pelayanan,1,Pemalsuan,1,Pemerinta,4,Pemerintah,1882,Pemerintah Regional,2,pemerintahan,1,Pemilu 2024,95,pencurian,1,Pendidikan,152,penduduk,1,penertiban PKL,1,Pengaduan,1,pengarahan,1,pengawalan,1,penghargaan,2,pengukuhan,1,penimbunan,1,penipuan,2,Peristiwa,704,PERS,31,Pilpres 2024,32,Politik,786,politisi,2,POLR,3,POLRI,2907,Polri Regional,3,Pungli,50,Ranmor,1,Regiona,3,Regiona l,1,Regional,6926,Regional Hukrim,4,regional Nasional,1,Regional pemerintah,5,Regional peristiwa,1,Relawan,2,Religi,328,santunan,1,Santuni Anak Yatim,2,Satgas,1,Satkamling,1,Sejarah,63,Selebritis,80,Seni-Budaya,101,senirgitas,1,sertifikat,1,ShowBiz,109,Sidokkes,1,Situasi Kondusif,1,sosial,6,Sukseskan Posyandu,1,Tauziah,2,Tebar kebaikan,1,Technology,145,Tips-Trick,122,TNI,806,TNI Al,6,TNI AU,2,TNI-Polri,50,tokoh agama,3,Tokoh masyarakat,6,UMKM,1,upacara,1,Wisata,1,wujud kepedulian,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: Penjelasan Bupati Sampang Terhadap 2 Raperda Inisiatif “Perlindungan Nelayan dan PPHD”
Penjelasan Bupati Sampang Terhadap 2 Raperda Inisiatif “Perlindungan Nelayan dan PPHD”
Liputan Sampang, - RAPBD & Raperda Inisiatif disahkan, Ketua DPRD Sampang Fadol, Bupati Sampang, H. Slamet Junaidi dan wakil Bupati H Abdullah Hidayat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEicX3wEqtGQBa5Sbb5OTQWXQpxThdpkrDRHAlt4iA_9OG3aTkVzSwIOOMvShlRmS9hkoE7FkaqYEbP2dmknnmQrpaOMgpRsQxH_sJFrfMzC6icJlohjbSOiNg3buP74uZl0fIAoasNCujU/s320/IMG-20201109-WA0055.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEicX3wEqtGQBa5Sbb5OTQWXQpxThdpkrDRHAlt4iA_9OG3aTkVzSwIOOMvShlRmS9hkoE7FkaqYEbP2dmknnmQrpaOMgpRsQxH_sJFrfMzC6icJlohjbSOiNg3buP74uZl0fIAoasNCujU/s72-c/IMG-20201109-WA0055.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2020/11/penjelasan-bupati-sampang-terhadap-2.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2020/11/penjelasan-bupati-sampang-terhadap-2.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content