BPBD Jatim Ajak Wartawan Sosialisasikan Protokol Kesehatan Covid-19

Liputan Jatim – Pelbagai upaya pencegahan penyebaran Covid-19 terus dilakukan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jatim. Salah satunya dengan menggandeng komunitas jurnalis yang tergabung dalam Pokja Wartawan Pemprov Jatim dan Pokja Wartawan DPRD Jatim.

Dengan salah satu unsur pentahelix ini, BPBD Jatim bersinergi melakukan sosialisasi penerapan protokol kesehatan Covid-19 melalui pembuatan dan pemasangan spanduk dan baliho di 38 kabupaten/kota se-Jatim. Untuk spanduk, penyebarannya dilakukan di 760 titik. Sedangkan untuk Baliho dengan ukuran 3 meter x 4 meter dipasang di 190 titik.

Baik spanduk maupun baliho, semuanya berisikan imbauan tentang pentingnya penerapan protokol kesehatan Covid-19. Mulai ajakan memakai masker, selalu cuci tangan pakai sabun dan menjaga jarak.

"Sinergitas yang dilakukan dengan komunitas wartawan ini dalam rangka memperkuat keterlibatan unsur pentahelix guna memutus mata rantai penularan Covid-19 melalui sosialisasi adaptasi kebiasaan baru (AKB). Kami telah bekerjasama dengan banyak komunitas untuk melakukan sosialisasi, dan kali ini kami bersinergi dengan teman-teman media," Plt Kalaksa BPBD Jatim, Yanuar Rachmadi, melalui rilis diterima JNR, Rabu (23/9/2020).

Menurut Yanuar, pemasangan atribut sosialisasi itu, sebetulnya sudah dilakukan secara bertahap sejak Bulan Agustus lalu. Rencananya, kegiatan tersebut akan terus dilakukan hingga saat ini dan beberapa bulan ke depan. Soal titik pemasangan, pria yang juga menjabat sebagai Kepala Biro Umum Setdaprov Jatim ini juga menyatakan telah melakukan koordinasi dengan para komunitas wartawan. Di antaranya, di pusat-pusat keramaian, seperti pasar, terminal hingga ke pelosok kecamatan.

“Selama vaksin Covid-19 ini belum ditemukan, maka upaya pencegahan dengan melakukan sosialisasi adaptasi kebiasaan baru seperti ini akan terus kita lakukan” terangnya.

Ketua Pokja Wartawan Pemprov Jatim, Fiqih Arfani memastikan akan selalu menjadi bagian dari mitra strategis Pemprov Jatim untuk melakukan pencegahan Covid-19. Langkah itu akan diwujudkan dalam bentuk gagasan, pemberitaan maupun  aksi nyata agar penularan Covid-19 bisa diredam.

"Dan kali ini kami bersama BPBD Jatim mencoba membuat cara lain melalui sosialisasi dengan desain yang familiar dan mudah dibaca semua kalangan," terang Fiqih.

Ketua Pokja Wartawan DPRD Jatim, Riko Abdiono juga menegaskan akan pentingnya sosialisasi sebagai upaya pencegahan penularan Covid-19. "Tinggal bagaimana sosialisasi itu bisa benar-benar tersampaikan ke masyarakat. Itu menjadi bagian yang kita upayakan bersama," terangnya.

Riko lalu mengapresiasi langkah BPBD Jatim yang berinisiatif melakukan sinergitas dengan kalangan wartawan. Baginya, hal itu merupakan langkah cerdas karena media merupakan garda terdepan dalam menyalurkan informasi kepada masyarakat.

“Saya rasa sinergi antara BPBD Jatim dengan teman-teman media ini memang perlu dan penting dilakukan guna memaksimalkan upaya pencegahan penyebaran Covid-19 di Jatim,” pungkasnya. (din)

Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:




toko online zeirshopee

#LIPUTAN_TERKAIT$type=carousel

Nama

#Berita Viral,7,#BeritaViral,579,#MafiaTanah,10,#Mudik2023,19,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,51,#UMKM,1,Advertorial,419,antisipasi,7,Apel,1,bahan pangan,1,BAIS,5,Bakti sosial,14,Banjir,1,Banjir susulan,1,bansos,5,bantuan,1,bencana,4,bencana Alam,3,berbagai,1,Berbagi,5,Beri Taliasih,1,Berita Terkin,1,Berita Terkini,891,Berita Utama,2948,Berita warga,1,Berita-Terkini,3783,BIN,11,bisnis,3,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,4,BRI,1,Bukber,2,Capres 2024,28,Ciptakan,1,Covid-19,131,Curanmor,1,daera,1,daerah,1,Deklarasi,2,demonstrasi,2,Destinasi-Wisata,70,Dewan Pers,8,Dinkes,1,distribusi,1,egional,1,EkoBis,439,ekonomi,7,Ekonomi -bisnis,5,ekonomi bisnis,2,evakuasi,2,evaluasi,2,fasilitas,4,Galeri-foto-video,172,Gaya-Hidup,122,Hak Jawab,4,Hoax / Fakta,5,Hobby,75,HuKri,3,HuKrim,2193,hukum,34,hukum Polri,25,identitas,1,index,2,Info Haji,21,Inovasi,1,insiden,2,Internasional,381,Internet,93,islami,4,Jum'at Curhat,1,Kamtibmas,1,Kebijakan,2,Kemenkes,1,kenaikan pajak,1,Kesehatan,551,Kicau Mania,29,kontroversi,1,Korupsi,8,KPK,24,Kuliner,20,Kunjungan,1,Laporan Masyarakat,14,Laporan-Masyarakat,457,Lindo-TV,133,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,393,Lowongan Kerja,4,mahasiswa,1,masyarakat,1,Melek-Hukum,87,Melepas Limed,1,Miras,1,Nasional,1945,nasional hukum,1,nasional regional,1,Negara,1,Nobar,1,Nobar film,1,Olahraga,121,Online,1,operasi,3,operasi Semeru,1,Opini Rakyat,161,organisasi,2,Otomotif,12,patroli,3,peduli sosial,3,Pelayanan,1,Pemalsuan,1,Pemerinta,4,Pemerintah,1882,Pemerintah Regional,2,pemerintahan,1,Pemilu 2024,95,pencurian,1,Pendidikan,152,penduduk,1,penertiban PKL,1,Pengaduan,1,pengarahan,1,pengawalan,1,penghargaan,2,pengukuhan,1,penimbunan,1,penipuan,2,Peristiwa,704,PERS,31,Pilpres 2024,32,Politik,786,politisi,2,POLR,3,POLRI,2907,Polri Regional,3,Pungli,50,Ranmor,1,Regiona,3,Regiona l,1,Regional,6927,Regional Hukrim,4,regional Nasional,1,Regional pemerintah,5,Regional peristiwa,1,Relawan,2,Religi,328,santunan,1,Santuni Anak Yatim,2,Satgas,1,Satkamling,1,Sejarah,63,Selebritis,80,Seni-Budaya,101,senirgitas,1,sertifikat,1,ShowBiz,109,Sidokkes,1,Situasi Kondusif,1,sosial,6,Sukseskan Posyandu,1,Tauziah,2,Tebar kebaikan,1,Technology,145,Tips-Trick,122,TNI,806,TNI Al,6,TNI AU,2,TNI-Polri,50,tokoh agama,3,Tokoh masyarakat,6,UMKM,1,upacara,1,Wisata,1,wujud kepedulian,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: BPBD Jatim Ajak Wartawan Sosialisasikan Protokol Kesehatan Covid-19
BPBD Jatim Ajak Wartawan Sosialisasikan Protokol Kesehatan Covid-19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjldSyIgtnbKmw6MQFNnAHGxPQ83llmOJBKAb41K1ELeYUgJ2xunuply_vcNGP6PC7s31tMylmq7b0_I1JX7wYfEJASVPkvMHXe6rZojw6vBGdomkc37P7YaFZlJ-M03HhwGQo1V8WOzmo/s320/IMG-20200924-WA0004.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjldSyIgtnbKmw6MQFNnAHGxPQ83llmOJBKAb41K1ELeYUgJ2xunuply_vcNGP6PC7s31tMylmq7b0_I1JX7wYfEJASVPkvMHXe6rZojw6vBGdomkc37P7YaFZlJ-M03HhwGQo1V8WOzmo/s72-c/IMG-20200924-WA0004.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2020/09/bpbd-jatim-ajak-wartawan-sosialisasikan.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2020/09/bpbd-jatim-ajak-wartawan-sosialisasikan.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content